PAYUNG
Adalah salah satu alat untuk melindungi dari panas atau hujan yang berbentuk dome dan bertangkai terbuat dari bahan kertas atau kain dengan rangka dan tangkai dari besi atau alumunium, tersedia dalam berbagai ukuran dan warna. Di area komplek wisata Candi Borobudur salah satu jasa yang ditawarkan pengasong adalah penyewaan payung bagi pengunjung. Payung juga digunakan […]
