Merupakan gudang, tempat penyimpanan barang.

  • Buffer storage = tempat penampungan
  • Final storage = tempat penampungan akhir

Pada pemugaran kedua Candi Borobudur tahun 1973 – 1983, terdapat 3 tempat dimana batu Candi Borobudur transit setelah diturunkan dan sebelum dikembalikan ke tempatnya semula, yaitu :

  • Buffer storage (tempat penampungan batu)
  • Workshop (tempat pengerjaan batu)
  • Final storage (tempat penampungan akhir)

Ketiga tempat tersebut terletak di sebelah barat daya candi.